1. Arduino
Arduino adalah kit elektronik atau papan rangkaian elektronik open source yang di dalamnya terdapat komponen utama yaitu sebuah chip mikrokontroler dengan jenis AVR dari perusahaan Atmel. Arduino yang kita gunakan dalam praktikum ini adalah Arduino Uno yang menggunakan chip AVR ATmega 328P. Dalam memprogram Arduino, kita bisa menggunakan komunikasi serial agar Arduino dapat berhubungan dengan komputer ataupun perangkat lain.
2.Keypad
Sebagai Masukan untuk diproses melalui arduino
3. LCD
Sebagai keluaran dari suatu program yg sudah kita buat
#include <LiquidCrystal.h> //Deklarasi library LCD
#include <Keypad.h> //Deklarasi library keypad
const byte ROWS = 4; //Deklarasi jumlah baris
const byte COLS = 3; //Deklarasi jumlah kolom
char keys[ROWS][COLS] = {
{'1','2','3'},
{'4','5','6'}, //Inisialisasi keypad matriks 4x3
{'7','8','9'},
{'*','0','#'}
};
byte rowPins[ROWS] = {10, 9, 8, 7}; //Deklarasi pin yang digunakan untuk baris
byte colPins[COLS] = {13, 12, 11}; //Deklarasi pin yang digunakan untuk kolom
// Inisialisasi library dengan pin yang digunakan
LiquidCrystal lcd(A0, A1, A2, A3, A4, A5);
Keypad keypad = Keypad( makeKeymap(keys), rowPins, colPins, ROWS, COLS );
void setup() { //Semua kode dalam fungsi ini akan dieksekusi sekali
// Set baris dan kolom LCD
lcd.begin(20, 4);
lcd.setCursor(1,2);
lcd.setCursor(4,3);
lcd.setCursor(0,0);
}
void loop() { //Semua kode dalam fungsi ini akan dieksekusi berulang
char key = keypad.getKey(); //Membaca keypad
if (key) { //Kondisi pilihan jika keypad ditekan
lcd.print(key); //Menampilkan input dari keypad pada LCD
}
}
#include <Keypad.h> //Deklarasi library keypad
const byte ROWS = 4; //Deklarasi jumlah baris
const byte COLS = 3; //Deklarasi jumlah kolom
char keys[ROWS][COLS] = {
{'1','2','3'},
{'4','5','6'}, //Inisialisasi keypad matriks 4x3
{'7','8','9'},
{'*','0','#'}
};
byte rowPins[ROWS] = {10, 9, 8, 7}; //Deklarasi pin yang digunakan untuk baris
byte colPins[COLS] = {13, 12, 11}; //Deklarasi pin yang digunakan untuk kolom
// Inisialisasi library dengan pin yang digunakan
LiquidCrystal lcd(A0, A1, A2, A3, A4, A5);
Keypad keypad = Keypad( makeKeymap(keys), rowPins, colPins, ROWS, COLS );
void setup() { //Semua kode dalam fungsi ini akan dieksekusi sekali
// Set baris dan kolom LCD
lcd.begin(20, 4);
lcd.setCursor(1,2);
lcd.setCursor(4,3);
lcd.setCursor(0,0);
}
void loop() { //Semua kode dalam fungsi ini akan dieksekusi berulang
char key = keypad.getKey(); //Membaca keypad
if (key) { //Kondisi pilihan jika keypad ditekan
lcd.print(key); //Menampilkan input dari keypad pada LCD
}
}
1. Kenapa pada percobaan 3, kaki LCD hanya digunakan kaki D4 - D7 dan jelaskan alasannya?
karena pada rangkaian ini kita mentransferkan data 4 dan 8 bit, dapat kita ketahui bahwa kaki D4-D7 adalah jalur untuk transfer data 4 & 8 bit.
2.Apa fungsi kaki Vss, Vdd, Vee RS, RW, dan E pada LCD?
-Kaki Vss berfungsi sebagai tempat hubung ke Power Suply dimana dia dihubungkan yg ke ground nya
-Kaki Vdd berfungsi sebagai tempat hubung ke Power Suply dimana dia dihubungkan ke kutub (+)
-Kaki Vee berfungsi sebagai pengatur kontras display
-Rs sendiri berfungsi sebagai tempat register data
-Rw sendiri berfungsi memilih aliran data mikrokontroler yang akan ditampilkan pada LCD
-E berfungsi untuk mengaktifkan LCD saat proses transfer data
3. Pada listing program terdapat syntax lcd.setCursor(0,7). apa maksudnya?
Melakukan proses inisiasi untuk memulai penulisan kursor, dimana dimulai pada kolom 0 baris ke 7
File HTML - download
File rangkaian - download
File video - download
Tidak ada komentar:
Posting Komentar